Saturday 12 January 2013

Obsesi harlequin dan dastan books

Obsesi berharga jutaan.
Miris ya, disaat yg lain sukses dan membaca buku serius tentang leadership,managemen, motivasi, teori marketing, biographi... aku terpesona oleh kehidupan novel.
inget banget waktu itu di bogor ditunjukan sm seorang sahabat sma bahwa harlequin cerita yang menghibur dan memang benar.
Diantara kusutnya pekerjaan, perlu menghayal yg tidak serius spy balance.
yg paling diinget novelnya day leclaire long lost bride mengenai perjuangan seorang wanita untuk meyakinkan eks suaminya untuk mencintai kembali dengan segala perjuangan dan berakhir manis dimana suaminya mengetahui kenapa dulu tidak bs bertemu kembali.dgn istrinya dipesta dansa tahun tahun berikutnya dimana mereka saling mencari namun selalu tidak bertemu dan kecelakaan yang hampir merenggut nyawa istrinya sampai dengan karya seni yg dibuat istrinya yang membuat mereka bersatu kembali.
untuk pembaca awal novel romantis, novel itu bs jadi awal yang menjanjikan.
untuk novel nakal vulgar coba baca karya geena shoewalter setting ceritanya atlantis dan penguasa iblis, sangat menarik dan ada benang merah disetiap.novelnya.
untuk novel setting tahun sebelum 1900 bisa dipilih johanna lindsey terutama a piratte love, gentle rogue, paradise wild tapi jangan memilih novel johanna lindsey dengan setting dimasa depan atau di galaxy karena sangaat jauh dari ekpektasi
Eloisa james sang proffesor sastra juga menggambarkan romantisme jaman kerajaan.dengan.sangat baik.
sabrina jeffries , lisa.kleypass, julia quinn, lorraine heath, tessa dare, kersley cole juga layak.dikoleksi.
untuk setting indian bisa dipilih novel catherine anderson.
Untuk lari dari.kenyataan dan impian tempat yang indah bacalah karya robyn carr dimana kita jadi mendambakam sebuah tempat indah dengan nama vigin river
untuk setting modern bs dipilih sandra brown, lyne.graham  day leclaire, linda howard.
Semoga bs jadi pedoman ya sebelum hunting novel.

No comments:

Post a Comment